Membangun Generasi Emas: Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis (MBG) di SMA Negeri 1 Gurah Tahun 2025

Pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) tahun 2025 di SMA Negeri 1 Gurah, Kabupaten Kediri, menandai langkah nyata sekolah dalam mendukung inisiatif nasional untuk penguatan gizi remaja. Sebagai salah satu institusi pendidikan di wilayah yang menjadi fokus awal implementasi MBG, SMAN 1 Gurah berperan aktif memastikan seluruh peserta didik mendapatkan asupan makanan yang tidak hanya …

Membangun Generasi Emas: Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis (MBG) di SMA Negeri 1 Gurah Tahun 2025 Selengkapnya »

Pelaksanaan Survey Lingkungan Belajar 2025 di SMA Negeri 1 Gurah

Pelaksanaan Survei Lingkungan Belajar (Sulingjar) 2025 bagi guru dan kepala sekolah di lingkungan SMA Negeri 1 Gurah merupakan bagian krusial dari rangkaian Asesmen Nasional (AN) yang diselenggarakan secara nasional. Survei ini bertujuan untuk memetakan dan mengevaluasi berbagai aspek yang memengaruhi kualitas pembelajaran di sekolah, mulai dari iklim keamanan, kebinekaan, kesetaraan gender, inklusivitas, hingga kualitas kepemimpinan …

Pelaksanaan Survey Lingkungan Belajar 2025 di SMA Negeri 1 Gurah Selengkapnya »

Cegah Ikut Demo, Camat Gurah Bersama TNI dan Polsek Motivasi Siswa SMA 1 Gurah

Pasca maraknya aksi demo yang sempat terjadi kemarin, Kecamatan Gurah berinisiatif memberikan sosialisasi kepada siswa-siswi SMA Negeri 1 Gurah. Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Gurah Moch. Imron, S.Sos., M.M., perwakilan dari Koramil Bapak Sulistyono, serta perwakilan Kapolsek Bapak Ahmad S. Tujuannya adalah memberikan pemahaman kepada generasi muda agar tidak mudah terprovokasi untuk ikut-ikutan, sekaligus memotivasi …

Cegah Ikut Demo, Camat Gurah Bersama TNI dan Polsek Motivasi Siswa SMA 1 Gurah Selengkapnya »

Kegiatan Motivasi dan Pembinaan GTK oleh Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kediri

Pada hari ini telah dilaksanakan kegiatan motivasi dan pembinaan Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) yang istimewa oleh Bapak Adi Prayitno, S.Pd, M.M., selaku Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kediri. Dalam arahannya, Bapak Adi Prayitno menyampaikan pesan yang sangat penting dan memotivasi seluruh GTK yang hadir. Beliau menekankan bahwa belajar adalah proses yang tak pernah berhenti. …

Kegiatan Motivasi dan Pembinaan GTK oleh Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kediri Selengkapnya »

Polsek Gurah Lakukan Sosialisasi Pencegahan Kenakalan Remaja di SMAN 1 Gurah

‎Pada Rabu, 26 Februari 2025, Polsek Gurah mengunjungi SMAN 1 Gurah untuk mengadakan sosialisasi mengenai pentingnya kepatuhan terhadap aturan dalam masyarakat serta upaya pencegahan kenakalan remaja. Kegiatan ini berlangsung di GOR SMAN 1 Gurah dan diikuti oleh seluruh siswa kelas 10 hingga 12.‎‎Acara dimulai sekitar pukul 09.00 WIB dan berlangsung selama satu jam hingga pukul …

Polsek Gurah Lakukan Sosialisasi Pencegahan Kenakalan Remaja di SMAN 1 Gurah Selengkapnya »

Sosialisasi QRIS oleh Bank Indonesia di SMAN 1 Gurah

Sosialisasi QRIS oleh Bank Indonesia di SMAN 1 Gurah Sosialisasi QRIS yang dilaksanakan oleh Bank Indonesia di GOR SMAN 1 Gurah pada 16 Mei 2025 berlangsung dari pukul 08.00 hingga 11.00 WIB. Sekitar pukul 07.30, siswa-siswi kelas XI mulai melakukan absensi dengan cara memindai QRIS senilai Rp. 1,00 per orang. Para siswa yang telah mengisi …

Sosialisasi QRIS oleh Bank Indonesia di SMAN 1 Gurah Selengkapnya »

Pada hari Kamis, 12 Juni 2025, kegiatan sosialisasi dari Bimbingan Belajar (Bimbel) Airlangga dilaksanakan di GOR SMAN 1 Gurah.

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan motivasi dan informasi kepada para siswa, khususnya kelas XI dan XII, mengenai strategi dan peluang dalam meraih perguruan tinggi impian mereka. Sesi sosialisasi dibuka oleh narasumber pertama, Grienny Nuradi A., S.Pd., S.Si., M.M, yang menyampaikan pesan inspiratif mengenai makna kesuksesan. “Sukses tidak harus menjadi guru; sukses adalah ketika kita bahagia …

Pada hari Kamis, 12 Juni 2025, kegiatan sosialisasi dari Bimbingan Belajar (Bimbel) Airlangga dilaksanakan di GOR SMAN 1 Gurah. Selengkapnya »

Pengisian Angket Penjurusan Warnai GOR SMAN 1 Gurah, Siswa Kelas X Siap Menyongsong Kelas XI

Pengisian Angket Penjurusan Warnai GOR SMAN 1 Gurah, Siswa Kelas X Siap Menyongsong Kelas XI Gurah – Suasana Gedung Olahraga (GOR) SMAN 1 Gurah tampak berbeda pada Jumat (16/5/2025) siang. Tepat pukul 13.00 WIB, seluruh siswa kelas X berkumpul mengikuti kegiatan pengisian angket penjurusan sebagai bagian dari persiapan menyongsong kelas XI. Kegiatan ini menjadi tahap …

Pengisian Angket Penjurusan Warnai GOR SMAN 1 Gurah, Siswa Kelas X Siap Menyongsong Kelas XI Selengkapnya »

Kegiatan Idul Adha 2025 di SMA Negeri 1 Gurah Penuh Kebersamaan dan Semangat Berkurban

‎Pada hari Jumat, 6 Juni 2025 bertepatan dengan 10 Dzulhijah 1446 Hijriah, seluruh siswa SMA Negeri 1 Gurah melaksanakan salat Idul Adha berjamaah di masjid sekolah. Salat dimulai pada pukul 07.15 WIB dengan khidmat dan penuh kekhusyukan. Momentum ini menjadi bagian penting dalam menanamkan nilai-nilai religius sekaligus mempererat silaturahmi antar siswa, guru, dan seluruh warga …

Kegiatan Idul Adha 2025 di SMA Negeri 1 Gurah Penuh Kebersamaan dan Semangat Berkurban Selengkapnya »

Semarak Akhir Semester SMAN 1 Gurah: Keroncong, Futsal, dan Free Fire!

Akhir semester di SMAN 1 Gurah selalu menjadi momen yang dinanti-nanti, bukan hanya untuk evaluasi akademik, tetapi juga untuk merayakan bakat dan semangat kebersamaan seluruh siswa. Tahun ini, berbagai kompetisi menarik diselenggarakan untuk memeriahkan suasana, mulai dari harmoni paduan suara hingga adrenalin futsal dan keseruan Free Fire. Lomba Paduan Suara: Melestarikan Keroncong dengan Sentuhan Modern …

Semarak Akhir Semester SMAN 1 Gurah: Keroncong, Futsal, dan Free Fire! Selengkapnya »